Juli 2012
16 Juli 2012
Dinamisnya perubahan pada Industri Information and Communication Technology (ICT) menuntut perusahaan ICT untuk terus melakukan inovasi. Terlebih dengan tingkat persaingan yang tinggi, tantangan yang nyata bagi perusahaan adalah untuk menjaga keunggulan daya saingnya. Dengan semakin tingginya tingkat persaingan antar perusahaan, penerapan intrapreneurship pada perusahaan menjadi penting bagi ke…
Tesis ini membahas kualitas hubungan antara terminal petikemas JICT dengan perusahaan pelayaran dilihat dari perspektif rantai pasokan (supply chain) dengan customer perceived value dalam rangka memaksimalkan kualitas hubungan pada dimensi communication, trust, cooperation, adaptation dan atmosphere terminal petikemas JICT sebagai terminal terbesar di Indonesia yang berada di kawasan Pelabuhan …
14 Juli 2010
Penelitian ini bertujuan mengetahui kontribusi budaya organisasi terhadap relevansi lulusan. Untuk mencapai tujuan tersebut, maka analisis dimulai dengan mngidentifikasi budaya organisasi serta relevansi lulusan, dan kemudian mencoba mengaitkan kontribusi budaya organisasi tersebut dengan relevansi lulusan yang ada..Agustus 1997