Seiring dengan meningkatnya permintaan terhadap produk platform digital dan meningkatnya populasi pengguna internet dan smartphone secara global, kebutuhan akan kemudahan layanan melalui platform digital menjadi semakin tinggi. Saat ini platform interaktif digital mempunyai peran penting tidak hanya bagi perusahaan startup, namun juga perusahaan yang sudah mapan untuk membangun keunggulan kompe…
Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengaruh User Generated Content (UGC) dan Firm Generated Content (FGC) terhadap keterlibatan merek di media sosial (Social Media Brand Engagement atau SMBE) serta dampaknya terhadap Brand Trust dan Perceived Value. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan pengumpulan data melalui survei yang melibatkan 369 responden dari samp…
Corporate Social Responsibility (CSR) merupakan bentuk moralitas dari sebuah perusahaan, yang berfokus pada kesadaran sebuah Perusahaan untuk berdampak kepada lingkungan dan seluruh aspek disekitarnya. Dalam pelaksanaannya, CSR sudah menjadi kewajiban yang harus dilakukan sebagai syarat secara nasional. Namun, tidak hanya sebagai syarat, sebuah perusahaan yang menjalankan program tersebut tentu…
Kendaraan listrik merupakan alternatif kendaraan ramah lingkungan untuk mengatasi permasalahan peningkatan emisi karbon global. Namun demikian, perkembangan penggunaan kendaraan listrik di Indonesia masih rendah dibandingkan dengan mobil konvensional. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa faktor-faktor yang mempengaruhi purchase intention mobil listrik jenis BEV di Indonesia dengan menggun…
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji faktor-faktor yang mempengaruhi continuance intention penggunaan layanan aplikasi pengiriman makanan. Hipotesis penelitian ini menganalisis pengaruh perceived enjoyment, perceived usefulness, confirmation, system quality, information quality, service quality, terhadap satisfaction. Selain itu penelitian ini juga menganalisis pengaruh perceived usefulness,…
Penelitian ini bertujuan untuk menilik peran transformasi digital dalam meningkatkan industri rural tourism, dengan fokus pada PT Teknologi Pandu Wisata (Pandooin). Era digital telah memengaruhi signifikan rural tourism, namun, masih terdapat kekurangan dalam standarisasi penilaian kualitas paket wisata yang menyulitkan para wisatawan dalam pemilihan destinasi yang sesuai dengan preferensi mere…
Dengan popularitas perangkat mobile dan teknologi baru seperti mobile wallet yang menggantikan kartu kredit dan uang tunai sebagai metode pembayaran utama, penelitian ini mengkaji niat penggunaan dan perilaku penggunaan pengguna mobile wallet di Indonesia melalui model UTAUT yang diperluas. Menggunakan pendekatan kuantitatif dengan SEM PLS, penelitian ini menggabungkan variabel-variabel termasu…
Perkembangan usaha penyedia makan minum di Indonesia semakin pesat, didukung penetrasi internet yang luas dan potensi yang signifikan. Pelaku bisnis di Indonesia diajak untuk memanfaatkan food influencer untuk menciptakan keterlibatan customer melalui sosial media. Penelitian ini bertujuan untuk menelaah secara empiris pengaruh dari perceived enjoyment, kredibilitas food influencer, homophily, …
Dampak gamifikasi terhadap retensi pengguna pada aplikasi pembayaran mobile di Indonesia diselidiki dalam penelitian ini melalui lensa teori keterjangkauan dan teori dampak sosial. Pemodelan persamaan struktural (SEM) dengan pendekatan kuadrat terkecil parsial (PLS) digunakan dalam penelitian ini, dan survei online dilakukan terhadap 462 pengguna aplikasi tekfin di Indonesia. Temuan menunjukkan…
Era baru perbankan di Indonesia telah tiba dengan adanya transformasi digital di sektor perbankan. Bank digital menjadi pilihan utama masyarakat generasi muda khususnya generasi milenial dan generasi Z. Bagaimana konsumen memilih bank digital dan terus menggunakannya? Penelitian ini mencoba menjawab pertanyaan dengan memahami peran keterikatan pelanggan (customer engagement) terhadap minat peng…
Dengan mulai berkembangnya pasar mobil listrik di Indonesia, sebagai upaya mengembangkan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia dengan memperbesar pasar menggunakan pembelian ulang, tercetuslah pertanyaan terkait apa yang dapat menyebabkan konsumen untuk melakukan pembelian ulang terhadap mobil listrik. Studi ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan ko…
Blog ecommerce semakin populer dalam menyediakan informasi produk, ulasan, dan mengarahkan user traffic ke situs-situs ecommerce. Studi terbaru melaporkan bahwa sebagian besar pengguna ecommerce mempercayai ulasan online seperti rekomendasi dari keluarga atau teman. Hal ini menunjukkan bahwa konten yang terdapat dalam blog ulasan produk memainkan peran penting dalam mengarahkan pengguna ke situ…
Infrastruktur jalan tol menjadi salah satu pendorong pertumbuhan perekonomian yang positif salah satunya di Indonesia. Salah satu infrastruktur tersebut berada di Pulau Sumatera. PT Hutama Karya sebagai Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) pada Tol Trans Sumatera memiliki tanggung jawab pemenuhan Standar Pelayanan Minimum (SPM) jalan tol, untuk itu maka diusulkan untuk mengganti sistem pembayaran jalan…
Pariwisata di Indonesia sudah mengalami perbaikan pasca Covid-19. Pemerintah lewat Kemenparekraf sudah melakukan upaya untuk membantu destinasi wisata agar dapat mengembalikan jumlah wisatawan. Bali merupakan destinasi wisata yang didukung untuk pemulihan karena jumlah wisatwan yang kembali mengunjugi Bali belum kembali seperti sebelumnya. Wisatawan domestik merupakan potensi besar untuk wilaya…
Era digital telah mengubah perilaku konsumen Indonesia, terutama dengan tren belanja melalui live streaming di e-commerce. Penelitian ini menyelidiki pengaruh lima kepribadian besar, persepsi keuangan, dan faktor eksternal terhadap kecenderungan pembelian impulsif selama live streaming. Menggabungkan teori perilaku konsumen dan psikologi, penelitian ini mengeksplorasi bagaimana kontrol diri, ke…
Penelitian ini mengkaji bagaimana pengalaman anggota komunitas penggemar superhero di media sosial memengaruhi keterikatan mereka pada komunitas tersebut, serta bagaimana keterikatan ini pada akhirnya membentuk pandangan mereka terhadap merek dan keinginan untuk membeli tiket film bioskop superhero. Penelitian ini melibatkan 276 responden dari tiga generasi (X, Y, dan Z) yang aktif dalam komuni…
Fenomena akselerasi pertumbuhan penggunaan sosial media pada kalangan Gen Z merupakan peluang bagi pemasar untuk menyusun strategi pemasaran digital. Dalam konteks pemasaran pariwisata, User-Generated Content telah menjadi sumber informasi yang berharga bagi para wisatawan dalam membuat keputusan perjalanan. Penelitian ini mencoba memberikan gambar pengaruh dari User-Generated Content terhadap …