Penelitian ini dilakukan untuk menemukan faktor apa saja yang memengaruhi komitmen afektif dan performa kerja seorang karyawan. Variabel yang diuji adalah kepuasan kerja dan etika kerja Islam yang juga berperan sebagai variabel mediasi antara kepuasan kerja dengan komitmen afektif dan performa kerja Islam. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner dan dianalisis menggunakan Structural Equation Mod…
Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh work-life balance dan work overload terhadap organizational commitment yang dimediasi oleh job engagement dan dimoderasi oleh perceived organizational support. Data yang diperoleh pada penelitian ini berasal dari 240 responden yang merupakan pegawai swasta generasi milenial dan Z di DKI Jakarta. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan met…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh spiritualitas Islam dan etos kerja terhadap kepuasan kerja, komitmen organisasi, dan kecenderungan untuk keluar pada pekerja muslim Indonesia di Jepang. Data dikumpulkan melalui kuesioner dan dianalisis menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) untuk memeriksa kecocokan keseluruhan model dan menguji kausalitas antar konstruk. Sebanyak 306 …
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui apakah organizational innovation dan technological innovation capability memiliki pengaruh pada organizational performance di sektor UMKM di Indonesia. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui faktor apa saja yang dapat mempengaruhi organizational innovation di sektor UMKM di Indonesia. Pengumpulan data dilakukan melalui …
Penelitian dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari Top Management Team Cognitive Conflict sebagai mediator terhadap pengaruh antara Empowering Leadership, Directive Leadership dan Narcissistic Leadership terhadap Strategic Decisions Comprehensiveness serta pengaruh mediasi dari Strategic Decisions Comprehensiveness pada pengaruh antara Empowering Leadership, Directive Leadership dan Narcissist…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh market orientation, entrepreneurial passion, dan environmental dynamism terhadap unit performance. Data dikumpulkan melalui kuesioner dan dianalisis menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) untuk memeriksa kecocokan keseluruhan model dan menguji kausalitas antar konstruk. Sejumlah 334 unit layanan keuangan mikro PT. Bank Rakyat Indonesia …
Penelitian ini bertujuan menguji persepsi pekerja magang terkait human resources practices, intern-supervisor relationship, dan intern-coworker relationship; serta pengaruhnya terhadap person-job fit, person-organization fit, dan conversion intention. Hipotesis dikembangkan dengan teori sinyal, teori ASA (attraction, selection, attrition), dan teori pertukaran sosial. Penelitian ini menggunakan…
Dalam beberapa tahun terakhir, dibandingkan dengan kualitas sumber daya manusia di negara lain, sumber daya manusia Indonesia tetap relatif kurang memuaskan. Ini menimbulkan pertanyaan apakah kejadian ini disebabkan oleh kinerja tugas yang buruk atau oleh penyebab lain. Beberapa elemen mendasar, seperti kepuasan kerja dan komitmen organisasi afektif, diketahui mempengaruhi kinerja tugas karyawa…
This internship program aims to learn and understand about career management system in Sales department of PT Pfizer Indonesia and to compare with existing theories. In this program, it was found that high employee turnover rate can reduce company perfomance and increase cost to find new talents. Retaining employees is not an easy thing to do. The writer found that high salary is not necessaril…
The objective of this research is to analyze the effect of retention factors on organizational commitment. Retention factors examined included compensation, job characteristics, training and development opportunities, supervisor support, career opportunities, and work life policies, and whereas organizational commitment examined included affective commitment, continuance commitment, and normati…
This study analyzes the impact of organizational culture towards applicant?s attraction which is moderated by gender. The object studied is the bachelordegree students from batch of 2010, 2009, and 2008, who are still currently taking classes in Faculty of Economics in University of Indonesia. This study uses quasiexperiment method to collect the data needed, with two posters of job vacancy fro…
The aim of the study was to find out whether employer knowledge with its three dimensions (employer familiarity, employer reputation, and employer image) and product awareness, have any significant effect on applicant candidates? intention to apply for a job. Three companies were used as cases here, namely PT Astra International Tbk, PT Procter & Gamble Indonesia, PT ConocoPhillips Indonesia. T…
Ada tabel
This research discusses the influence of web recruiting and organizational image toward probability of applying a position on an organization. The research design is causal-descriptive. Result of this research indicate that organizational image and web usability positively significant influence the probability of applying on a position in a company.Ada tabel
Ada tabel
Ada tabel
The focus of this study is to discuss influence of physical work environment to sense of place and job satisfaction of factory workers in Sunter plant PT Mandom Indonesia Tbk. Physical work environment is assessed on its adequacy, arrangement, symbolic features and extent of user control. This is a quantitave study using multiple linear regression analysis and correlation analysis. The results …
Evidence shows that organizational ethics were the main factors that influenced job satisfaction. The result from the hyphothesis in this research shows that organizational ethics has an effect on job satisfaction. Purposive sampling is used for the sampling method. Total number of samples for this research concludes 108 person that works in PT. PP. Data was analyzed using simple regression and…