Tesis ini merupakan hasil analisa dari proses business coaching kepada PT Global Asia Pratama dengan melakukan wawancara dan observasi kepada pemilik UMKM. Pada UMKM mempunyai banyak permasalahan terutama pada kinerja tiap fungsi yang tidak optimal dan pencatatan keuangan yang tidak baik. Penambahan pegawai di bidang keuangan, melakukan job enlargement kepada pegawai, perancangan struktur organ…
Ada tabel
Pembinaan yang dilakukan adalah pembinaan terhadap UMKM Sofisticake dimana UMKM Sofisticake bergerak di industri roti dan kue. Sofisticake merupakan usaha mikro yang beroperasional di Depok. Target Sofisticake adalah meningkatkan pertumbuhan penjualan dan keuntungan. Penilaian dilakukan berdasarkan analisa marketing yaitu analisa internal dan eksternal, analisa marketing mix dan analisa ansoff…
PT. Isra Presisi Indonesia adalah UKM B2B yang menawarkan produk dan layanan antara lain dies assembling, machining process, dan pembuatan precision parts, jigs, checking fixtures, & mold maker. Produk dan layanan yang ditawarkan oleh PT. Isra Presisi Indonesia dapat digunakan oleh perusahaan non-otomotif karena sangat terkait dengan produksi mesin manufaktur. Oleh karena itu, PT. Isra Presisi …
Tujuan dari karya akhir ini adalah untuk memahami bagaimana balanced scorecard dapat menjadi sebuah alat untuk membantu pencapaian tujuan perguruan tinggi negeri, yaitu Universitas Indonesia, yang secara eksplisit dinyatakan dalam visi dan misinya. Karya akhir ini juga menjelaskan kerangka kerja balanced scorecard pada pendidikan tinggi untuk mengalirkan tujuan utama Universitas Indonesia sebag…
PT Isra Presisi Indonesia adalah UKM yang bergerak dalam bidang manufaktur dalam pembuatan dies, precision part, checking fixtures, machining, serta molding. Dalam meningkatkan penjualannya, PT Isra ingin memperluas pasar ke arah industri non-otomotif. Sayangnya, pemilik tidak tahu apa potensi mereka.Tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui kapabilitas dan potensi konsumen di pasar non…