Pada era inovasi disruptif saat ini, karyawan harus memiliki daya saing yang mumpuni agar dapat meningkatkan keterlibatan karyawan pada kemajuan perusahaan. Hal tersebut dapat dilakukan apabila sistem manajemen kompetensi yang dikembangkan untuk karyawan selaras dengan kebutuhan perusahaan dalam persaingan global. Pada proses pelaksanaannya, pelatihan berbasis kompetensi yang mengikuti tata car…
Perilaku kerja inovatif memiliki kontribusi pada perusahaan dalam bentuk proses, produk, dan layanan baru. Perusahaan membutuhkan inovasi untuk menghadapi kondisi meningkatnya persaingan bisnis. Dukungan organisasi dan etos kerja berperan penting dalam membentuk perilaku pegawai. Penelitian menggunakan metodologi berbasis survei untuk 316 pegawai perbankan di Indonesia. Hasil menunjukan dukunga…