Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dinamika spillover atau limpahan volatilitas antara aset di pasar saham, pasar valuta asing, dan pasar komoditas di negara-negara ASEAN-5 (Indonesia, Singapura, Malaysia, Filipina, dan Thailand) selama periode 2018-2023. Dengan semakin terintegrasinya pasar keuangan global, penelitian ini mencoba memahami bagaimana shock di satu aset pasar dapat mempe…
Studi ini bertujuan untuk meneliti hubungan pengimplementasian ESG dan tingkat leverage terhadap likuiditas, yang digambarkan dengan Cash Conversion Cycle (CCC), pada perusahaan di emerging countries di Asia pada periode 2018-2023. Sampel yang digunakan pada penelitian ini berjumlah 191 perusahaan yang tersebar pada 6 emerging countries di kawasan Asia. Penelitian menggunakan regresi data panel…
Penelitian ini menguji pengaruh pengungkapan penilaian Environmental, Social, Governance (ESG) terhadap default risk perusahaan publik pada sector energi di dalam wilayah APEC. Penelitian dilakukan dengan menggunakan regresi data panel yang terdiri dari 65 perusahaan publik di sektor energi dalam wilayah APEC pada periode 2015 hingga 2023. Hasil penelitian menunjukkan bahwa skor penilaian pengu…
Penelitian ini mengkaji pengaruh pendapatan non-interest income terhadap risiko kredit perbankan di Indonesia. Penelitian ini meneliti pada rentang waktu sebelum dan saat Pandemi COVID-19, dimana data sampel dimulai dari tahun 2015 hingga 2022. Penelitian ini menggunakan Non-Performing Loan Ratio sebagai variabel dependen. Data diambil dari situs web Otoritas Jasa Keuangan yang melibatkan 87 ba…