.
Semakin banyaknya sistem perekonomian Islam di Indonesia ditandai dengan meningkatnya bank-bank syariah. Hal tersebut, menjadi perhatian penting bagi para ulama dan praktisi ekonomi syariah modern untuk memahami fenomena ini. Khususnya dalam keuangan publik. Buku ekonomi Islami al-Amwal merupakan buku terjemahan dari judul asli Kitab al-Amwal karya Abu Ubaid al-Qasim. Buku ekonomi Islami ini me…
Perkembangan perbankan syariah di Indonesia secara garis besar dapat dibedakan menjadi tiga tahap, yakni tahap pengenalan (introduction phase), tahap pengakuan (recognition phase), dan tahap pemurnian (purification phase). Ketiga tahap dimaksud masing-masing didukung dengan regulasi yang secara gradual semakin memperkuat eksistensi dan operasional industri perbankan syariah dengan munculnya ke…