22 Oktober 2009
Tesis ini membahas peran strategic similarities dan strategic complementarities terhadap kinerja Merger & Akuisisi (M&A) pada industri perbankan di Asia Pasifik. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan variabel-variabel dalam laporan keuangan sebagai indikator yang mencerminkan strategi yang dilakukan perusahaan. Hasil penelitian dengan metode hierarchical regression men…
Penelitian yang membahas pengaruh kedekatan harga saham dengan harga tertinggi dalam 52 minggu terakhir yang dikemukakan pertama kali oleh George&Hwang (2004), menimbulkan respon positif dari peneliti lain, antara lain Marshall dan Cahan (2005) yang melakukan analisis untuk saham di Australia kemudian Ding Du (2008) yang meneliti kemampuan nearness (kedekatan) terhadap harga tertinggi dalam 52 …
13 Juli 2012
This internship report discusses the evaluation of revenue recognition for PT MLP’s clients. There are 3 things discussed which are identification, analysis, and revenue recognition. PT MLP is a leading e-commerce enabler company in Indonesia. Based on the evaluation results, the identification, analysis, and revenue recognition processes for PT MLP's clients are in accordance with accounting…
Ada Tabel
Ada Tabel
Kolaborasi disiplin ilmu manajemen risiko dan audit internal dipercaya dapat memperkuat praktik pengelolaan risiko dalam memenuhi harapan pemangku kepentingan. Penelitian ini akan menyelidiki seberapa baik keterlekatan manajemen risiko lintas unit bisnis di perusahaan minyak dan gas XYZ Ltd., dalam memastikan pembukuan cost recovery sudah sesuai dengan peraturan pemerintah yang berlaku. Berawal…
Penelitian ini bertujuan untuk memitigasi praktik penyelewengan dalam penggunaan anggaran belanja pemerintah khususnya belanja barang dan modal dengan dikembangkannya sistem pengadaan barang/jasa secara elektronik (e-Procurement). Penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan analisis deskriptif. E-Budgeting, e-Planning, e-Contract, e-Payment, e-Controlling dan sistem manajemen penyedia …
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pemeriksaan atas kepatuhan VICO Indonesia sebagai Operator terhadap POMA Agreements. Selain itu juga untuk mengetahui langkah-langkah berikutnya bila ditemukan hal-hal yang tidak patuh pada POMA Agreements. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode rating audit pada hasil audit kepatuhan terkait seluruh kegiatan yang dilaksanakan VICO Indonesia dala…
Ada Tabel
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Struktur Kepemilikan, Penilaian Good Corporate Governance dan Rasio Keuangan terhadap kinerja bank yang dilihat dari ROA. Bank merupakan suatu industri yang memberikan kontribusi dalam perekonomian Indonesia. Oleh karena itu penerapan corporate governance pada bank perlu mendapat perhatian yang khusus. Dalam penelitian ini, pelaksanaan co…
Tesis ini membahas tentang kegiatan berinvestasi oleh perusahaan dana pensiun di Indonesia. Dengan banyaknya dana yang dihimpun dari para peserta dana pensiun dengan tujuan mendapatkan manfaat di masa pensiun, maka perusahaan mempunyai tanggung jawab dalam memberikan imbal hasil yang diharapkan oleh peserta dana pensiun. Dengan menggunakan model risiko portofolio Markowitz, diharapkan perusahaa…
Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan assessment atas tingkat maturity staffing quality assurance sesuai dengan standar IIA 1300 dan kemudian memberikan rekomendasi untuk meningkatkan maturity level staffing quality assurance menjadi tingkat yang dapat diterima (acceptable). Penelitian ini adalah penelitian yang bersifat exploratory kualitatif dengan menggunakan perangkat kuesioner dan d…
Ada Tabel
Penelitian ini membahas tentang prediktabilitas valuta asing yang dikelola oleh Bank Syariah XYZ yang menggunakan data frekuensi tinggi, 1 menit dan 5 menit dengan periode 04 Januari 2016 ? 23 Februari 2016. Model GARCH (1,1) yang digunakan untuk melakukan prediksi seluruhnya siginifikan, namun memberikan hasil prediksi yang beragam. Mata uang dengan likuiditas yang lebih tinggi dapat diprediks…
Ada tabel
Anjloknya harga-harga komoditas dalam beberapa tahun terakhir telah memberikan dampak negatif bagi performa saham perusahaan-perusahaan yang bergantung pada komoditas. Tiga perusahaan publik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) terpilih sebagai panel sampel dalam penelitian ini untuk keperluan pemodelan relasi kuantitatif atas pengaruh volatilitas harga komoditas terhadap laba usaha. Be…
PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) adalah BUMN yang mengoperasikan kapal di lintasan Merak-Bakauheni bersaing di industri penyeberangan yang bertumbuh dan terjadi pergeseran perilaku pengguna jasa dari memakai jasa tanpa memilih kapal yang akan dinaiki menjadi dapat memilih jadwal maupun kapal yang menjadi pilihan seiring dengan era keterbukaan informasi sehingga kualitas pelayanan mutlak dibut…