Menguasai statitik di era informasi dengan SPSS 14
Buku ini membahas cara penggunaan program spss versi 14 dalam berbagai masalah statistik. untuk memudahkan pemahaman materi, pada setiap topik disertai contoh kasus: mulai dari cara memasukkan data suatu kasus statistik ke dalam spss, bagaimana cara spss mengolahnya dengan prosedur statistik tertentu, kemudian cara menafsir hasil output spss.
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
005.3 SAN m | PSB lt.1 - B. Wajib | 1 |
Tidak tersedia versi lain