Text
Analisis pengaruh dual credibility model : endorser dan corporate credibility terhadap attitudes, purchase intention, dan purchase action : (studi kasus Titi Rajo Bintang pada Mirai Ocha)
Tesis ini membahas pengaruh dual credibilty model (endorser dan corporate credibility) yang mempengaruhi sikap konsumen dan minat dan pembelian produk. Kasus yang diteliti adalah pengaruh PT. Suntory Garuda Beverage dan Titi Rajo Bintang pada Mirai Ocha. Penelitian ini adalah penelitian eksplanatif dengan menggunakan hasil survei pada 285 responden. Dengan menggunakan Linear Regression, dihasilkan bahwa Endorser Credibility tidak berpengaruh pada Attitude toward Ad, sedangkan Corporate Credibility berpengaruh pada Attitude toward Ad, Attitude toward Brand, Purchase Intention, dan Purchase Action. Sementara itu, Attitude toward ad mempengaruhi Attitude toward Brand, Purchase Intention, dan Purchase Action.Ada Tabel
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
T 259/13 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
Penerbit | Jakarta Program Studi Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi., 2013 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Brands Advertising Purchase intention Endorser Credibility Corporate credibility Purchase action |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Deskripsi Fisik | xv, 214 p. : il, ; 30 cm |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |