Text
Obligasi : harga portofolio & perdagangannya
Durasi ini digunakan investor ketika investor mengetahui waktu, arah, dan besaran perubahan tingkat bunga. Bila tingkat bunga dinaikkan maka investor harus menurunkan durasi Obligasi yang dipegangnya dan menaikkan durasi Obligasinya bila tingkat bunga diturunkan. Perhitungan durasi tersebut dapat menggunakan dengan mendownload excel. Sering juga investor harus memilih dua Obligasi dengan durasi yang sama maka digunakan konvexity. Konvexity yang terbesar harus dipilih investor karena ketika tingkat bunga dinaikkan penurunan harga sangat kecil dibandingkan Obligasi yang memiliki konvexity lebih kecil dan demikian juga bila tingkat bunga diturunkan maka harga Obligasi akan berubah jauh lebih besar dibandingkan dengan Obligasi yang mempunyai konvexity yang lebih kecil.
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
332.6323 MAN o | PSB lt.1 - B. Penunjang | 1 |
Penerbit | Jakarta PT. Adler Manurung Press., 2011 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Bonds Trading Bond market |
ISBN/ISSN | 9789799238245 |
Klasifikasi | NONE |
Deskripsi Fisik | vii, 157 p. : diagr., il. ; 25 cm |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |