Text
Pengaruh upah minimum terhadap permintaan tenaga kerja pada industri tekstil dan produk tekstil
Tesis ini membahas beberapa faktor yang mempengaruhi permintaan tenagakerja pada industri tekstil dan produk tekstil (TPT) Indonesia. Penelitian dengan menggunakan analisis data panel terhadap enam daerah provinsi di Jawa dan Bali dari tahun 1985-2009. Hasil studi memperlihatkan bahwa kebijakan upah minimum berpengaruh lebih besar terhadap permintaan tenagakerja pada industri tekstil dibanding industri pakaian jadi. Faktor lainnya yang mempengaruhi permintaan tenagakerja industri TPT adalah produktivitas, output industri dan pengeluaran industri untuk modal (kapital). Ada tabel
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
T 080/13 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
Penerbit | Jakarta Program Magister Perencanaan dan Kebijakan Publik, Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia., 2013 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Economic analysis Textile industry Minimum wage Labour demand Textile product |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Deskripsi Fisik | xii, 80 p. : il, ; 30 cm |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |