Text
Faktor penentu kebertahanan perusahaan manufaktur di Indonesia
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor penentu yang mempengaruhi kebertahanan perusahaan di industri manufaktur Indonesia pada rentang periode 2002-2006. Penelitian ini menggunakan regresi model probit dengan data crossection. Dari hasil penelitian ini, ditemukan bahwa faktor penentu yang secara signifikan mempengaruhi kebertahanan perusahaan manufaktur adalah profitabilitas, produktivitas, ukuran perusahaan, ekspor, dan capital-intensity dimana kelima faktor tersebut memiliki hubungan yang positif terhadap kebertahanan perusahaan. Setiap peningkatan dari kelima faktor tersebut, maka akan meningkatkan probabilitas perusahaan untuk bertahan di dindustri manufaktur Indonesia. Ada tabel
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
7829 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
Penerbit | Depok Departemen Studi Ilmu Ekonomi Universitas Indonesia., 2012 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Manufacturing industry Industrial economics Determinan factors Firm survival Probit regression |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Deskripsi Fisik | xiv, 57 p. : diagr. ; 30 cm |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |