Text
Pengaruh social capital dan perceived behavior control terhadap intensi dan perilaku berbagi pengetahuan tacit (Studi kasus pada perawat Rumah Sakit Angkatan Laut (RSAL) Dr. Mintoharjo
Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui pengaruh variabel social capital dalam hal ini-kepercayaan berdasar afeksi dan nilai yang dibagikan- serta perceived behavior control terhadap intensi dan perilak u berbagi pengetahuan tacit , pada perawat bagian rawat inap Rumah Sakit Angkatan Laut (RSAL) Dr. Mintohardjo. Responden dalam penelitian ini berjumlah 198 orang yang terdiri dari 66 kelompok. Penelitian ini menggunakan multi-informant design dalam proses penilaiannya di mana variabel social capital dan perilaku berbagi pengetahuan tacit dinilai oleh dua orang rekan kerja dalam satu unit kerja yang sama, sedangkan variabel keinginan berbagi pengetahuan tacit, kendali internal, dan kendali external dinilai oleh diri sendiri. Metode analisis yang digunakan adalah analisis model pengukuran dan analisis model struk tural (SEM). Penelitian ini mempunyai hasil bahwa social capital dan perceived behavior control mempunyai pengaruh signifikan terhadap intensi dan perilaku berbagi pengetahuan taci t .Ada tabel
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
8034 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
Penerbit | Depok Depatemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia., 2012 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Internal control Human resource management Knowledge Social capital Nurses Intention behavior |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Deskripsi Fisik | xvi, 64 p., 10 p. : diagr. ; 30 cm & lamp |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |