Text
Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh efektivitas pengendalian internal perusahaan terhadap kualitas laba dan pengaruh moderasi kualitas audit antara efektivitas pengendalian internal terhadap kualitas laba. Sampel penelitian terdiri dari semua industri non-keuangan pada tahun 2012-2014 dan diuji dengan menggunakan data panel. Efektivitas pengendalian internal dihitung dengan scoring 5 komponen pengendalian internal berdasarkan illustrative tools COSO (2013). Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem pengendalian internal terbukti berpengaruh positif terhadap kualitas laba dan kualitas audit akan memperkuat hubungan positif efektivitas pengendalian internal terhadap kualitas laba.Ada tabel
| Call Number | Location | Available |
|---|---|---|
| 10067 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
| Penerbit | Depok: Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia 2016 |
|---|---|
| Edisi | - |
| Subjek | Internal control Audit quality Earnings quality Auditors |
| ISBN/ISSN | - |
| Klasifikasi | - |
| Deskripsi Fisik | xv, 100 p. ; il. ; 30 cm |
| Info Detail Spesifik | - |
| Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
| Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |