Text
Pengaruh komposisi dan keberagaman Komisaris independen terhadap struktur modal pada perusahaan manufaktur di bursa efek Indonesia tahun 2011 - 2015
Tesis ini membahas mengenai pengaruh corporate governance yang diproxikan melalui variabel komisaris independen,terhadap struktur modal perusahaan yang diproxikan dengan utang yang diukur dengan variabel debt-to-equity ratio. Penelitian ini juga menggunakan variabel interaksi berupa wanita sebagai komisaris independen dan latar belakang pendidikan komisaris independen. Penelitian ini ingin melihat apakah mekanisme corporate governance dapat bersifat menggantikan fungsi monitoring sehingga dapat menurunkan penggunaan utang. Penelitian ini mengambil sampel perusahaan di sektor manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 20112015. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa variabel komisaris independen, komisaris wanita, dan latar belakang pendidikan tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap penurunan tingkat utangAda tabel
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
T 132/17 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
Penerbit | Jakarta Program Studi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis UI., 2017 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Manufacturing industry Debt Capital structure of companies Woment executives Equity ratios Independent commisioner |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Deskripsi Fisik | xv, 46 p. : il. ; 30 cm |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |