Text
Optimalisasi akuntansi aset tetap dalam rangka penerapan akuntansi berbasis akrual di dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta
Penelitian ini bertujuan untuk mengoptimalkan akuntansi aset tetap di Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta dengan pendekatan soft systems methodology. Penelitian mengidentifikasi beberapa permasalahan akuntansi aset tetap seperti pengakuan aset tetap yang hanya dilakukan pada akhir tahun atau akhir semester, belum ditindaklanjutinya hasil sensus tahun 2013, serta kurangnya kompetensi pegawai terkait akuntansi aset tetap. Permasalahan-permasalahan tersebut berusaha dipecahkan oleh penelitian ini bersama para pihak terkait di Dinas Bina Marga Provinsi DKI Jakarta serta menghasilkan kesepakatan untuk dilakukan penyusunan regulasi penilaian aset tetap, penyusunan petunjuk teknis akuntansi aset tetap, peningkatan kapasitas pegawai, dan pemutakhiran database aset tetap.Ada tabel
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
T 236/16 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
Penerbit | Depok Program Magister Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia., 2016 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Accounting Fixed asset Soft system methodology Acrual based accounting |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Deskripsi Fisik | xiii, 136 p. : il. ; 30 cm |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |