Text
Analisis variabel makroekonomi dan aspek regulasi dalam mempengaruhi pendalaman pasar keuangan di Indonesia Pasca krisis global
Penelitian ini membahas pengaruh variabel makroekonomi dalam mempengaruhi pendalaman pasar keuangan di Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel rasio jumlah kantor bank dengan jumlah penduduk (DENSR), indeks harga konsumen (IHK), indeks stabilitas sistem keuangan (ISSK), PDB per kapita (PDBCAP), tingkat tabungan (SAVE), tingkat keterbukaan perdagangan (TO), volume transaksi menggunakan uang elektronik (VOLEM), dan implementasi regulasi untuk mendorong pendalaman pasar keuangan (DUMMY_FD) dalam jangka panjang berpengaruh signifikan terhadap pendalaman pasar keuangan. Sementara itu, variabel DENSR, PDBCAP, REK, dan DUMMY_FD merupakan variabel yang signifikan berpengaruh positif dalam jangka pendek. Namun demikian, variabel REER, SAVE, dan IR signifikan berpengaruh negatif terhadap pendalaman pasar keuangan dalam jangka pendek.Ada tabel
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
T 421/16 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
Penerbit | Jakarta Program Studi Magister Perencanaan dan Kebijakan Publik, Fakultas Ekonomi dan Bisnis U., 2016 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Macroeconomics Money market Financial development Cointegration Financial Deepening |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Deskripsi Fisik | xii, 136 p. : il. ; 30 cm |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |