Analisis Hubungan Antara Anggaran Dan E-Procurement Serta Akuntabilitasnya Dalam Proses Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Studi Kasus Pada Kementerian ABC)
Penelitian ini bertujuan untuk memitigasi praktik penyelewengan dalam penggunaan anggaran belanja pemerintah khususnya belanja barang dan modal dengan dikembangkannya sistem pengadaan barang/jasa secara elektronik (e-Procurement). Penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan analisis deskriptif. E-Budgeting, e-Planning, e-Contract, e-Payment, e-Controlling dan sistem manajemen penyedia merupakan elemen penting dalam mewujudkan e-Government yang efektif dan efisien. Kesimpulannya adalah penerapan sistem aplikasi e-Procurement yang diakui secara internasional dapat berdampak pada sistem pemerintahan yang baik dan benar sesuai peraturan yang berlaku sejalan dengan perkembangan teknologi informasi sekarang iniAda tabel
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
T 494/15 | PSB lt.2 - Karya Akhir | 1 |
Tidak tersedia versi lain