Text
Thesis ini membahas mengenai hubungan antara sikap dan perilaku individu dengan partisipasi riil mereka dalam kegiatan pengelolaan sampah 3R (eeduce, reuse, recycle) yang secara intensif digalakkan oleh pemerintah akhir-akhir ini. Sementara para ahli disibukkan dengan mendiskusikan mengenai apa yang tepat menjadi pendekatan untuk pengukuran sikap, penelitian ini menggunakan 2 pendekatan untuk mengukurnya: kepedulian akan isu lingkungan dan kepercayaan akan program 3R yang digalakkan oleh pemerintah.17/06/2012
Call Number | Location | Available |
---|---|---|
EK 1508 | PSB lt.dasar - Pascasarjana | 1 |
Penerbit | Depok: Universitas Indonesia 2012 |
---|---|
Edisi | - |
Subjek | Participation Recycle attitude and behavior reduce reuse |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | - |
Deskripsi Fisik | ix, 39p, ills, 29 cm |
Info Detail Spesifik | - |
Other Version/Related | Tidak tersedia versi lain |
Lampiran Berkas | Tidak Ada Data |