Studi ini meneliti hubungan antara regulasi permodalan, diversifikasi usaha, pengawasan pasar pada bank, serta remunerasi Dewan terhadap efisiensi bank di Indonesia selama periode 2013 – 2022. Sampel penelitian yang digunakan adalah 77 bank umum yang terdaftar di OJK per Februari 2023. Penelitian ini menggunakan metode SFA untuk mengestimasi skor efisiensi perbankan serta regresi data panel …
Pekerjaan lapangan audit bergeser dari on-site ke remote audit karena alasan pembatasan anggaran, pembatasan transportasi, dan protokol kesehatan di masa pandemi COVID-19. Remote audit merupakan kegiatan audit yang dilakukan sebagian atau seluruhnya di luar lokasi objek audit. Namun, remote audit mengurangi kualitas dari sikap skeptisisme profesional auditor dikarenakan ketidakhadiran secara fi…
Dengan semakin banyaknya perusahaan di Indonesia yang memenuhi kriteria pemeriksaan pajak sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 17/PMK.03/2013 Pasal 4, mengharuskan perusahaan yang memenuhi kondisi tertentu untuk menjalani proses pemeriksaan pajak. Penelitian ini mengevaluasi jasa konsultan pajak dalam memberikan jasa konsultasi kepada perusahaan selama proses pemeriksaan pajak di Indo…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesiapan penerapan Standar Audit SA 701 Pengomunikasian Hal Audit Utama atau Key Audit Matters (KAM) pada Divisi X KAP ABC (perusahaan audit Indonesia) dan pemahaman auditor tentang KAM termasuk potensi keraguan tentang klasifikasi KAM dengan standar pelaporan lainnya seperti SA 706 Paragraf Penekanan Suatu Hal dan SA 570 Kelangsungan Usaha. Metode pe…
Penelitian ini mengevaluasi efektivitas pemeriksaan pajak pada KPP Pratama Bengkulu Dua. Evaluasi dilakukan atas faktor dukungan manajemen puncak, regulasi, kualitas pemeriksaan, pemeriksa pajak, wajib pajak, dan sistem informasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan studi kasus dengan metode analisis kualitatif deskriptif atas data pada KPP dan hasil wawancara dari responden kepala unit, waji…
This study aims to gain an understanding the reality of ethical dilemmas faced by government auditors in Inspektorat Provinsi Kalimantan Barat and how it handled. The majority of previous studies conditioning ethical dilemmas in the design scenario. Threrefore, this study was motivated to investigate a more ethical dilemmas based field with interpretive paradigm. With phenomenological as resear…
Dysfunctional audit behavior is any action taken in the implementation of the auditor's audit program that can reduce or degrade the quality of the audit directly or indirectly. Researchers wanted to determine the effect Effect of locus of control, time budget pressure, and professional commitment to the dysfunctional behavior of auditors. This research is a quantitative research. In this study…
Going concern audit opinion will cause a decline in public trust and may even accelerate the company went bankrupt, as in the hypothesis of a self-fulfilling prophecy. This study examines the financial and non-financial faktors that can be obtained comprehensive model that can be considered by the auditor in assessing business continuity auditee. The purpose of this study was to test the effect…
Auditor dari Kantor Akuntan Publik (KAP) acapkali berurusan dengan penugasan yang berorientasi pada pertimbangan pembuatan keputusan audit. Oleh karena pembuatan keputusan dalam penugasan audit sering kali bersifat kompleks dan kurang terstruktur, maka auditor memerlukan sistem informasi yang berbasis teknologi elektronik agar dapat mencapai kualitas audit yang lebih tinggi, dan untuk meminimal…
The objective of this research is to understand the risk management factors which should be performed by the accounting firm in the process of client acceptance decision by considering of three risks factors: Client Risk, Audit Risk and Auditor's Business Risk. The client risk was determined by management integrity valuation and client's business risk, meanwhile, the audit risk was determined b…
The objectives of this study were to empirically test the difference of ethical perceptions between tax officers and students, and to test the difference between groups in tax officers and students. Population of this study was tax officers in Java except West Java and Banten provinces and students of Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN). Questionnaires were distributed to 1000 tax officers a…
Baca ditempat
Baca ditempat
This study models the choice of exchange partners as a staged process in which a firm first uses status to screen potential partners and then uses reputation to choose a specific firm within the chosen status bracket. We examine our model in the context of the U.S. audit industry and choices of new auditors by former clients of Arthur Andersen following its collapse in 2002. We show that accoun…
Semua oraganisasi, apapun jenis, Bentuk, Skala, operasi dan kegiatannya memiliki resiko terjadinya fraud. Salah satun faktor yang dapat menyebabkan terjadinya fraud adalah lemahnya pengendalian internal di organisasi tersebut. pengendalian internal organisasi merupakan tanggung jawab dari manajemen. Sementara auditor internal bertanggunga jwab meyakinkan bahwa sistem pengendalian internal telah…
Printed Journal
Printed Journal
judgment bias berdasarkan perspektif lingkungan auditee (contrast effect) dan perspektif lingkungan auditor (brainstorming effect)). Penelitian ini juga menguji pengaruh efek interaksi antara dua lingkungan tersebut. Secara umum, hipotesis penelitian ini menyatakan bahwa lingkungan audit berpengaruh terhadap judgment bias. Untuk menguji hipotesis, penelitian ini menggunakan metode eksperimen de…
Penelitian menganalisis pengaruh auditor relationship yang diukur dengan hubungan person-to-person, audit firm dan client firm dan rotasi audit terhadap kualitas audit yang diukur dengan abnormal working capital accrual. Hasil menunjukkan hubungan person-to-person berpengaruh singnifikan negatif terhadap abnormal working capital accrual. Mengartikan bahwa semakin lama hubungan antara person-to-…