Ekspor alas kaki Indonesia tahun 2010 mencapai US$ 2.501,8 juta, naik 44% dari nilai ekspor tahun 2009. Amerika dan Uni Eropa merupakan tujuan utama ekspor produk alas kaki Indonesia. Krisis finansial yang melanda kedua kawasan tersebut dapat mempengaruhi permintaan ekspor produk alas kaki Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh pendapatan negara importir, harga relatif, nila…