Penelitian ini membahas optimasi angkutan persampahan di wilayah Kecamatan Bogor Tengah. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis angkutan persampahan di Kecamatan Bogor Tengah, menentukan optimasi angkutan persampahan berdasarkan rute optimal dan penerapan biaya per km, mengetahui efisiensi yang dihasilkan, serta mengetahui kebutuhan dan jenis kendaraan yang digunakan. Penelitian ini mengguna…