Studi ini bertujuan untuk meneliti pengaruh corporate governance dan financial performance terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility pada perusahaan sektor perbankan di Indonesia pada periode 2014 hingga 2021. Sampel terdiri atas 15 perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah regresi data panel dengan metode estimasi fixed eff…
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris mengenai pengaruh kinerja CSR dan tipe pengungkapan CSR terhadap biaya utang perusahaan, serta pengaruh moderasi pandemi Covid-19. Studi sebelumnya mengukur pengungkapan CSR secara umum, tanpa mempertimbangkan perbedaan tipe pengungkapan CSR berdasarkan motivasinya. Penelitian ini membedakan tipe pengungkapan CSR berdasarkan hard disclosur…
Baca ditempat
Tanggung jawab perusahaan tidak hanya keuangan, namun juga non-keuangan. Pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan adalah sebuah strategi dalam penyampaian informasi non-keuangan yang dibutuhkan oleh investor untuk keputusan berinvestasi, lebih lanjut dapat memperluas perspektif investor terhadap nilai perusahaan yang dikenal dengan istilah pengakuan investor. Penelitian ini bertujuan untuk…
This study aims to examine the effect of the COVID-19 pandemic, firm performance, and the moderating effect of board gender diversity on CSR disclosure in non-financial sector firms in Indonesia. Data analysis was carried out by testing for the difference between means and multiple regression analysis based on the Resource-Based View (RBV) theory. The results show that the pandemic does not aff…
This study examines whether foreign ownership, foreign board members, cross-listing, and internationalization provide enhancement CSR disclosure. The research used 66 non-financial firm listed on Indonesia Stock Exchange for the period 2015-2019. The hypothesis testing using the random effect panel data regression method. The empirical result shows that foreign ownership help companies to raise…
This study aims to analyze the effect CEO education, board gender diversity, and firm?s financial dimension on CSR disclosure. The sample used in study includes 22 publicly listed manufacturing firms in the Indonesia Stock Exchange that disclosed their ESG scores during the period of 2015 until 2019. This research used panel data which was later run using fixed effects model data. The result ex…
This study evaluates the effect of corporate social responsibility disclosure on corporate financial performance as measured by accounting-based and market-based performance. The proxy used as an accounting-based measurement is Return on Equity (ROE). The proxy used as a market-based measurement is Tobin?s Q. The total sample used in this study is 34 non-financial and financial companies that i…
This study analyse the effect of tax avoidance and corporate governance structure projected by family members, foreign members, and the proportion of women on board members on CSR disclosure activities in non-financial companies listed on the Indonesia Stock Exchange for 2010 ? 2019. This study also analyses the effect of CSR disclosure activities on the level of stock return. The results indic…
Ada Tabel