Studi ini mengkaji bagaimana penonton memandang karakteristik host livestream dan dampaknya terhadap niat konsumen mereka, dengan menargetkan 224 orang Indonesia berusia 18-34 tahun dengan pengalaman menonton livestream TikTok dalam enam bulan terakhir. Menggunakan structural equation modelling berbasis kovarian (CB-SEM), penelitian ini menunjukkan bahwa daya tarik fisik dan sosial secara tidak…