Disertasi ini menguji identity enhanced principal-agent model (Akerlof & Kranton, 2005) dengan menyelidiki secara empiris peran individu dan identifikasi multilevel mereka dalam mempengaruhi variasi pada mindfulness, ambidexterity, dan kinerja pada tingkat tim. Menggunakan sampel terdiri dari 106 tim, kami menguji hipotesis menggunakan team-level structural equation modeling (SEM), dan menemuka…
Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengkaji peran identitas organisasi dalam mempengaruhi keunggulan bersaing dan kinerja rumah sakit melalui citra dan reputasi organisasi sebagai aset strategis. Penelitian tentang pentingnya identitas organisasi, citra , reputasi terhadap pembentukan keunggulan bersaing dan kinerja rumah sakit belum banyak di teliti di Indonesia. Penelitian ini men…
Ada Tabel