Hidup bersama orang tua atau mertua adalah hal yang umum di Indonesia dan memengaruhi partisipasi kerja perempuan yang cenderung lebih banyak terlibat dalam pekerjaan rumah tangga dan perawatan dibandingkan laki-laki. Kehadiran orang tua/mertua di rumah tangga memberikan spillover dan crowding out effect pada partisipasi kerja perempuan menikah. Fenomena ini dapat dijelaskan melalui Teori Produ…
Jumlah penduduk lansia yang terus meningkat mengindikasikan Indonesia turut menjajaki fenomena aging population. Untuk mencegah dampak buruk dari aging population, perlu adanya upaya untuk mewujudkan kesuksesan aging yang dapat dilihat melalui kepuasan hidup. Penelitian ini berkontribusi untuk melihat pengaruh wilayah tempat tinggal (desa vs kota) terhadap kepuasan hidup penduduk lansia di Indo…
Ada Tabel
Hasil tes pada anak usia sekolah menunjukkan kondisi kognitif yang buruk dan disparitasnya di Indonesia. Tren demografis belakangan ini seperti rendahnya tingkat kesuburan, tingginya harapan hidup, dan partisipasi kerja ibu meningkatkan potensi kakek-nenek untuk berkontribusi dalam kehidupan cucu mereka melalui banyak cara, salah satunya adalah rumah tangga multigenerasi. Menggunakan data IFLS …
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis segregasi tempat tinggal berdasarkan pendapatan beserta korelasinya dengan kesenjangan pendapatan di kota/kabupaten di empat metropolitan area Pulau Jawa pada periode 2005-2011. Menggunakan Centile Gap Index untuk mengukur tingkat segregasi tempat tinggal berdasarkan pendapatan, ditemukan bahwa CGI memiliki nilai yang berkisar dar…