Tesis ini membahas tentang perencanaan business coaching yang akan dilakukan pada UMKM Sukinabe. Sukinabe adalah perusahaan yang bergerak di Industri Makanan khususnya restoran all you can eat yang terletak di kawasan Kalimalang, Jakarta Timur. Saat ini, Sukinabe sedang menghadapi tantangan sepi pengunjung, walau dirasa sudah melakukan banyak langkah promosi. Dalam proses observasi, dapat terli…
UMKM mendorong masyarakat untuk memberdayakan diri mereka sendiri dengan berinovasi dalam berbisnis dan mendorong lapangan pekerjaan mereka sendiri. Menyadari hal ini, pemerintah DKI Jakarta membuat program Jakpreneur untuk memberdayakan UMKM. Program ini berjalan merata di DKI Jakarta, termasuk Jakarta Selatan. Untuk melihat sejauh mana tingkat efektivitas dari program ini, penelitian ini akan…
Ada Tabel
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi dampak Kebijakan Bantuan Keuangan Khusus di Kabupaten Alor Provinsi Nusa Tenggara Timur. Intervensi tersebut dilakukan melalui alokasi anggaran untuk rangsangan permodalan bagi usaha ekonomi produktif yang dilakukan oleh masyarakat miskin, dengan tujuan kebijakannya adalah berdampak pada peningkatan taraf hidup masyarakat. Implementasi Bantuan Keuanga…
Menurut data Badan Pusat Statistika tahun 2022 masyarakat Indonesia yang telah mengakses internet sebanyak 66,48%. Hal ini juga mendukung perkembangan digitalisasi yang pesat dalam sistem pembayaran menggunakan Quick Response Indonesia Standard (QRIS). QRIS memiliki tujuan meningkatkan efisiensi dalam bertransaksi, mempercepat inklusi keuangan, serta mendukung perkembangan UMKM. Perubahan pola …
Sektor pangan halal mendominasi industri halal dan memiliki dampak signifikan pada perekonomian global dan perekonomian Indonesia. Walaupun demikian, sebagian besar UMKM di Indonesia belum mengantongi sertifikat halal. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi faktor – faktor pendorong kinerja UMKM (seperti komitmen organisasi, motivasi internal dan tekanan eksternal) da…
Penelitian ini merupakan business coaching yang dilaksanakan pada UKM Donat Miul yang bergerak dalam industri kuliner dan berlokasi di Kecamatan Mampang Prapatan dan Kecamatan Pancoran, Jakarta Selatan. Tujuan dari pelaksanaan business coaching ini adalah untuk membantu UKM dalam memperbaiki proses bisnis terhadap risiko fraud dan menentukan harga jual di Grab-Food dan juga memberikan peningkat…
Private-label berkembang menjadi brand yang memperhatikan nilai. PLB di Indonesia melibatkan UMKM sebagai pemasok dan hal ini menjadi menarik jika dilihat dari aspek sosial. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi PLB yang produksiUMKM. Data diperoleh dari 441 responden dan diuji dengan PLS-SEM Hasil penelitian menunjukkan bahwa Store Loyalty dan…
Penelitian ini mengkaji model bisnis Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dalam meningkatkan akses pasar melalui e-commerce dengan tujuan untuk memperluas segmen pelanggan. Peran signifikan UMKM dalam menyerap tenaga kerja dan berkontribusi terhadap pendapatan domestik bruto (PDB) dihadapkan pada tantangan penyesuaian tren konsumen dalam memperoleh barang atau jasa yang bergeser dari “lurin…
SMEs have a critical role as a backbone of the Indonesian economy. where SMEs business player. In 2019, the world was hit by the Covid-19 Indonesia in early 2020. Indonesia has implemented large-scale restrictions (PSBB) to minimize outdoor activities (PP No. 21,2020). This outbreak has had a significant impact on economies worldwide, including Indonesia. Technology has significantly developed,…
Pandemi Covid-19, membuat banyak UKM tidak dapat melakukan produksinya sehingga berujung pada penutupan usaha. Untuk menghadapi perubahan, UKM dengan keterbatasan yang dimilikinya membutuhkan strategi dalam merespon tantangan tersebut. Mereka dapat memperoleh hasil yang lebih tinggi jika UKM lebih lincah dan cepat menanggapi perubahan bisnis yang dinamis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk…
Meningkatnya kesadaran dan permintaan produk makanan halal di Indonesia, khususnya di kalangan penduduk mayoritas Muslim, telah secara signifikan mempengaruhi usaha kecil di sektor kuliner. Penelitian ini menginvestigasi faktor-faktor yang mempengaruhi niat pembelian usaha mikro kuliner di Depok, dengan fokus pada kesadaran halal, kontrol perilaku yang dirasakan, norma subjektif, religiusitas, …
Laporan magang ini bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan seleksi program Industri Kreatif Syariah (IKRA) Indonesia oleh Departemen Regional Lembaga Pemerintahan. Laporan magang ini disusun dengan membandingkan pelaksanaan seleksi yang dilakukan oleh Departemen Regional dengan pedoman internal Lembaga Pemerintahan, guiding principles, dan pedoman seleksi yang berlaku. Pelaksanaan seleksi prog…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kendala penerapan sertifikasi halal pada produk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di wilayah Kelurahan Wirogunan, Daerah Istimewa Yogyakarta. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah penerapan sertifikasi halal, sementara variabel independen meliputi kesiapan sistem produksi, pengetahuan UMKM, kesadaran UMKM, dan aksesibilitas UMKM. Variabe…
Laporan magang ini bertujuan untuk mengevaluasi proses manajemen risiko kredit bagi entitas kecil dan menengah pada PT BANK. PT BANK merupakan perusahaan BUMN yang bergerak pada sektor perbankan dan aktif memberikan kredit baik bagi usaha mikro, kecil, menengah, komersial, hingga korporasi. Proses manajemen risiko dalam penyaluran kredit yang dibahas dalam laporan magang ini mencakup proses und…
UMKM merupakan salah satu sektor yang memiliki dampak begitu besar pada suatu perekonomian negara termasuk di Indonesia. Namun dengan besarnya kontribusi dari sektor tersebut, untuk Indonesia sendiri sektor ini belum mencapai potensi terbaik. Dari berbagai macam solusi yang diberikan, satu yang menjadi subjek penelitian ini yaitu melalui inovasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk memeliti fakt…
Penelitian ini bertujuan memberikan rekomendasi kriteria penilaian kelayakan bisnis yang dapat digunakan untuk menilai UMKM sehingga meningkatkan peluang mendapatkan investasi. Kriteria yang telah dibuat oleh objek penelitian dievaluasi kemudian dilakukan pendekatan melalui dimensi Technical, Economy, Legal, Operational, and Schedule Feasibility Study (TELOS FS) yang merupakan pendekatan yang d…