Penelitian ini menganalisa perilaku kunjungan berulang ke science center sebagai indikator ketertarikan masyarakat terhadap ilmu pengetahuan dan teknologi. Pendekatan perilaku seperti aspek sosiodemografi / sosioekonomi, perilaku kunjungan di masa lalu, dan motivasi dan persepsi pengunjung digunakan untuk memprediksi peluang untuk berkunjung ulang dan memprediksi jumlah rata-rata kunjungan beru…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bahwa kolaborasi pariwisata oleh partisipasi stakeholder merupakan penunjang untuk dapat meningkatkan ketertarikan berwisata pada destinasi dan mengetahui bentuk dan dampak kolaborasi pariwisata berdasarkan perspektif pemerintah, pengusaha, penduduk dan pengunjung. Proses identifikasi dengan melakukan studi kasus yaitu Padang, Sumatera Barat sebagai des…
Karya ilmiah ini membahas mengenai tarif tiket masuk Taman Margasatwa Ragunan (TMR) yang sejak 12 tahun terakhir (2006-2018) tidak pernah mengalami kenaikan, sehingga meningkatnya kebutuhan anggaran setiap tahun untuk biaya operasional dan pemeliharaan, serta pengembangan dan peningkatan pelayanan TMR perlu didukung melalui APBD. Di sisi lain, potensi peningkatan pendapatan Unit Pengelola TMR (…