Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris atas pengaruh efektivitas Board of Directors dan komite audit terhadap risiko perusahaan secara langsung dan secara tidak langsung melalui kualitas IR. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data panel. Sampel yang digunakan adalah 143 perusahaan yang terdaftar di Johannesburg Stock Exchange (Afrika Selatan) den…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh moderasi peran komite audit dan kepemilikan keluarga terhadap estimasi akuntansi yang kompleks dan biaya audit. Obyek penelitian ini adalah perusahaan non keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2015.
Tujuan utama dari studi ini adalah untuk memeriksa determinan dari kepatuhan perusahaan terhadap aturan terkait komite audit. Studi ini juga menguji pengaruh komponen efektivitas komite audit yakni keahlian, otoritas, ukuran, dan diligence terhadap pengelolaan laba. Studi ini juga memeriksa determinan dari kepatuhan perusahaan terhadap aturan terkait komite audit. Dengan menggunakan 562 perusah…