Hasil riset yang dilakukan penulis di PD Dharma Jaya Jakarta menunjukkan hasil yang positif antara gaya kepemimpinan, motivasi kerja, dan keterpaduan kelompok terhadap efektifitas organisasi baik secara parsial maupun secara bersama-sama. Sehingga dapat disimpulkan, untuk dapat meningkatkan efektivitas organisasi perlu adanya perbaikan pada ketiga variabel tersebut.Printed journal
Penelitian ini meneliti hubungan antara budaya kinerja tinggi, kepemimpinan transformasional, motivasi kerja dan kinerja karyawan di Pertamina. Informasi dikumpulkan dengan menggunakan instrumen kuesioner dari sampel 180 karyawan Pertamina. Budaya kinerja tinggi dan kepemimpinan transformasional diidentifikasi sebagai variabel dependen . Data yang diperoleh dari instrumen penelitian kemudian di…