Tujuan dari penelitian ini untuk menguji pengaruh penghindaran pajak dan income smoothing terhadap nilai perusahaan dengan kepemilikan keluarga sebagai variabel moderasi. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan model regresi berganda data panel pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode tahun 2012-2021. Hasil penelitian ini menunjukkan arah positif …