Ada tabel
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh dari penerbitan obligasi terhadap performa perusahaan yang diukur dari nilai pasarnya. Penggunaan utang publik akan mempengaruhi struktur modal perusahaan dan berdampak pada perubahan harga saham. Investor dapat merespon penggunaan obligasi tersebut dan melihat sinyal yang diberikan oleh perusahaan. Penelitian ini berlandaskan kepada penelitian-pe…
Penelitian ini meneliti pengaruh struktur dewan bank, baik jumlah anggota dewan komisaris dan jumlah anggota direksi, serta representasi wanita dalam dewan terhadap performa bank dengan proksi pre-tax operating income, return on average assets, dan return on average equity. Observasi dilakukan terhadap 102 bank di Indonesia selama kurun waktu 2004-2012. Data yang digunakan merupakan data panel …
Ada Tabel
Ada tabel
This paper examines timing and selectivity skills of fund managers of Indonesia equity mutual funds by applying the Henriksson and Merton model with four risk factors. The sample period is January 2007 to June 2008, a total of 390 trading days. The results show that managers do not exhibit statistically significant selectivity and timing abilities.Ada tabel
The focus of this study is the factors affecting investment decisions on mutual funds in case of electrical traders at Pasar Kenari Jakarta. This research is descriptive interpretive with explanatory survey method employed. Factors that have been analyzed in this research are profitability, security, liquidity, regulations, tax, and business opportunity. Data were processed using two regression…
Ada tabel
Ada Tabel
Belt and Road Initiatives (BRI) adalah sebuah proyek integrasi, pembangunan, dan kerjasama ekonomi dan perdagangan yang diinisiasi oleh Tiongkok yang bertujuan untuk meningkatkan hubungan kerjasama antar negara yang tergabung dalam proyek ini untuk pergerakan ekonomi dan efisiensi dari distribusi bahan baku antar negara. Dengan menggunakan analisa lingkungan usaha eksternal Porter?s Five Forces…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari pengalaman internasional direksi dan CEO terhadap kinerja perusahaan di sektor manufaktur. Pengalaman internasional yang dilihat adalah pengalaman bekerja di luar negeri, pengalaman studi di luar negeri, dan kewarganegaraan asing. Peneliti menemukan bahwa CEO dengan pengalaman studi di luar negeri berpengaruh signifikan terhadap kinerja …
Secara umum penelitian ini menganalisis apakah teori agency atau teori signaling yang dapat menjelaskan dividend smoothing di Indonesia. Pengujian cross-sectional dari 33 perusahaan di Indonesia yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia selama periode 2004-2014 menunjukkan perusahaan dengan tingkat market-to-book ratio yang rendah, ukuran yang kecil dilihat dari total aset yang dimiliki serta t…