Secara garis besar tugas akhir ini adalah aplikasi nyata dari analisa discounted cash flow dan real options untuk memvaluasi proyek investasi IT untuk mendukung strategi e-commerce perusahaan. Investasi di bidang teknologi informasi (IT) sering terbebani dengan ketidakpastian yang dapat timbul, antara lain dari kompleksitasnya, atau dari situasi tak terduga, dan keadaan yang berubah-ubah. Untuk…