22 Mei 2013
Studi ini mengkaji kekuatan pendorong pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Berdasarkan Teori Pertumbuhan Solow dan Teori Pertumbuhan Endogen, Thesis ini mempelajari determinan dalam tingakat pertumbuhan per kapita Indonesia. Dengan menggunakan analisis time series, kami menunjukan bahwa investasi dan pertumbuhan populasi meningkatkan pertumbuhan ekonomi, sementara inflasi mempengaruhi pertumbuhan …
Tesis ini menggunakan data IFLS tahun 2007 untuk mengobservasi determinan imunisasi anak di Indonesia. Analisis deskriptif dan Logit digunakan untuk menganalisis karakteristik sampel dan untuk menganalisis determinan imunisasi setelah mengontrol faktor-faktor potensial. Dari hasil penelitian, ketersediaan fasilitas kesehatan di dekat rumah menjadi faktor yang penting dalam imunisasi. Fasilitas …
Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi dampak dari pengurangan subsidi listrik terhadap perekonomian di Indonesia melalui pendekatan model keseimbangan umum statis dengan menggunakan tabel Input-Ouput tahun 2008. Hasilnya menunjukan bahwa pengurangan subsidi listrik berdampak negatif terhadap perekonomian Indonesia. Kerugian yang dialami oleh masyarakat mencapai 251,479 milyar Rupiah ke…
Penelitian ini menganalisis secara numerik pengaruh pengurangan subsidi pupuk tidak saja terhadap industri pupuk itu sendiri melainkan juga industri pertanian dan perekonomian Indonesia secara keseluruhan, menggunakan pendekatan Computable General Equilibrium (CGE) statik dari data tabel input-output Indonesia tahun 2008. Hasil simulasi menunjukkan bahwa pengurangan subsidi pupuk sebesar 25% me…
Kelestarian hutan dapat diwujudkan dengan adanya partisipasi aktif masyarakat dalam pengelolaan hutan. Pada kenyatannya, keterlibatan masyarakat dalam program kehutanan tampaknya tidak cukup tinggi seperti yang diharapkan. Mengingat keadaan ini, penelitian ini berusaha untuk meneliti faktor-faktor sosial ekonomi yang mempengaruhi partisipasi masyarakat dalam pengelolaan hutan dengan melakukan s…