Penelitian ini dimaksudkan untuk menganalisis dampak dari optimalisasi penerimaan daerah terhadap pertumbuhan investasi di daerah berupa Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) dan Penanaman Modal Asing (PMA) periode 2010 s.d. 2014. Hasil penelitian menunjukkan bahwa optimalisasi pajak daerah memiliki pengaruh yang positif bagi pertumbuhan PMDN dan PMA di daerah. Sementara itu kondisi fiskal daerah…
Penelitian ini membahas determinan kebijakan penetapan upah minimum kabupaten/kota di Provinsi Jawa Tengah. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh Kebutuhan Hidup Layak (KHL), PDRB, pengangguran, tingkat kepadatan penduduk, jumlah angkatan kerja berpendidikan SMA terhadap penetapan nilai Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) dan menganalisis kebijakan publik Gubernur dalam rangka penetapa…