Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari Theory of Planned Behavior (TPB) dan extended version dari TPB, yaitu Attitude towards Behavior, Subjective Injunctive Norms, Subjective Descriptive Norms, Perceived Behavioral Control, Control Beliefs, Injunctive Normative Beliefs, Descriptive Normative Beliefs, dan Control Beliefs. Ditambah dengan variabel pengetahuan akan produk menstru…