Tesis ini membahas tentang salah satu indikator dari pembangunan berkelanjutan, yaitu Genuine Net Saving. Indikator Genuine Net Saving digunakan untuk melihat apakah pembangunan ekonomi di Indonesia memenuhi kriteria keberkelanjutan atau tidak ketika indikator pendapatan nasional dikaitkan dengan kelestarian sumber daya alam dan lingkungan. Penghitungan Genuine Net Saving dalam tesis ini dilaku…