Penelitian ini menganalisis kriteria dan subkriteria apa saja yang penting untuk digunakan dalam menilai calon konsultan desain konstruksi terbaik pada proses pengadaan dengan menggunakan metode Analytic Network Process (ANP). Metode ANP merupakan salah satu metode pengambilan keputusan yang mengakomodasi adanya ketergantungan antar elemen. Hasil penelitian menunjukkan prioritas kriteria pemili…
Pemerintah Indonesia telah menaikkan harga BBM melalui Keputusan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Nomor 218.K/MG.01/MEM.M/2022. Hal ini merespons kenaikan anggaran subsidi energi sebesar Rp502,4 triliun. Selain itu, kondisi geopolitik dunia yang penuh ketidakpastian, misalnya perang antara Rusia dan Ukraina yang sangat mempengaruhi harga komoditas energi di pasar dunia. Hal inilah yang me…
Fueled by the relentless disruption of emerging digital technologies, businesses are under pressure to adapt through digital transformation. However, research on digital transformation in the context of an emerging economy like Indonesia is still scarce, creating a knowledge gap. This study aims to bridge this gap by leveraging dynamic capabilities theory. The study explores how digital transfo…
Rantai pasokan spare part sangat penting untuk memastikan umur panjang kapal di industri pelayaran. Terlepas dari kenyataan penting ini, analisis spare part supply chain di perusahaan pelayaran cenderung diabaikan. Penelitian ini menggunakan linear programming oleh Excel Solver untuk mengidentifikasi metode pengiriman yang paling direkomendasikan untuk spare part supply chain untuk proses penga…
Munculnya ekonomi Industri 4.0 telah meningkatkan penggunaan Business Analytics (BA) sebagai alat bisnis strategis, tetapi adopsinya tidak merata di seluruh negara. Penelitian ini menyelidiki faktor-faktor yang mempengaruhi niat untuk mengadopsi BA di perusahaan-perusahaan Zimbabwe dengan menggunakan model Technology – Organization – Environment (TOE) dan Technology – Acceptance Model (TA…
Industri perhotelan, terutama segmen hotel bintang tiga, menghadapi persaingan yang semakin intensif akibat pertumbuhan jumlah pelancong yang mencari akomodasi berkualitas dengan harga terjangkau. Penelitian ini difokuskan pada Hotel Harper M.T. Haryono di Jakarta, yang berusaha memahami lebih dalam tentang bagaimana ulasan online dapat digunakan untuk meningkatkan kinerja dan citra hotel. Tuju…
Enterprise Resource Planning (ERP) adalah sebuah sistem informasi pada sebuah perusahaan untuk mengoptimalkan proses dan transaksi bisnis. Salah satu aplikasi yang menggunakan sistem ERP adalah System Applications and Products (SAP). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh masing-masing variabel yang menunjukkan apakah sistem telah beroperasi dengan layak sehingga dapat menunjang…
Terminal Onshore Field Santan adalah fasilitas pengolahan minyak dan gas bumi yang dioperasikan oleh PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur. Fasilitas ini telah mengalami penurunan kinerja operasional ditunjukan dengan penurunan kualitas produk dan peningkatan limbah yang dihasilkan. Strategi operasional diperlukan untuk menjaga daya saing terminal Santan dan keberlanjutan operasinya. Penelitian in…
Penelitian ini membahas analisis hubungan antara faktor terjadinya kecelakaan kerja di industri kelistrikan yaitu faktor unit usaha tempat terjadinya kecelakaan kerja, waktu, tingkat cedera, dan hari terjadinya kecelakaan kerja. Metode penelitian ini menggunakan analisis crosstab serta pengujian chi square antar faktor-faktor yang berkontribusi pada kejadian kecelakaan kerja. Penelitian ini jug…
Pemanfaatan kapasitas produksi adalah hal sangat penting dalam sistem manufaktur terutama pada sistem manufaktur tipe make to order untuk mengukur pencapaian produksi terbaiknya. Parameter pencapaian produksi terbaiknya dapat diukur pada pencapaian terhadap break event point, yaitu titik dimana biaya sama dengan pendapatannya. Tingkat pencapaian pemanfatan kapasitas produksi yang tinggi merupa…
Kebutuhan yang besar terhadap data center sebagai lokasi penyimpanan dan pemrosesan data dalam era digital saat ini telah meningkatkan pentingnya perencanaan green data center yang berkelanjutan. Namun, manajer data center masih kesulitan dalam menerapkan langkah-langkah yang praktis. Tujuan dari studi ini adalah untuk membantu manajer data center dalam membuat keputusan yang terinformasi selam…
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis sentiment pada layanan satpam BCA dengan menyelidiki respon masyarakat terhadap trendingnya topik satpam BCA di akhir tahun 2021 dengan kata kunci “Satpam BCA” dan mengulik kualitas layanan satpam BCA. Penelitian ini menggunakan Twitter API pada RStudio untuk mengumpulkan data serta text mining untuk melakukan analisis sentimen. Delapan …
Ide awal penulisan buku ini sebenarnya beranjak dari respon para pembaca ?How To Be a Smarter Taxpayer? Bagaimana Menjadi Wajib Pajak yang Lebih Cerdas?? Setelah buku itu sukses di pasar, banyak pembaca yang mengharapkan agar hadir pula buku serupa untuk kalangan fiskus: bagaimana membuat administrator pajak lebih cerdas. Buku ini berusaha memberikan jawabannya meskipun kemudian didapati bahwa …
Ide awal penulisan buku ini sebenarnya beranjak dari respon para pembaca “How To Be a Smarter Taxpayer? Bagaimana Menjadi Wajib Pajak yang Lebih Cerdas?” Setelah buku itu sukses di pasar, banyak pembaca yang mengharapkan agar hadir pula buku serupa untuk kalangan fiskus: bagaimana membuat administrator pajak lebih cerdas. Buku ini berusaha memberikan jawabannya meskipun kemudian didapati ba…
Perubahan pesat dunia saat ini, terutama dengan digitalisasi dan revolusi teknologi yang mengubah cara hidup manusia. Revolusi internet membawa perubahan signifikan, lebih dari 63% populasi dunia, yaitu mencapai 5 miliar dari 7,8 miliar populasi dunia saat ini telah menggunakan internet secara rutin. Di Indonesia sebanyak 213 juta orang, yaitu lebih dari 75% telah menggunakan internet. Perubaha…
Baca ditempat
This research offers an alternative of stocks liquidity measurement using average value of ask/bin (AVA/AVB) adjusted its acerage inter arrival rate in Jakarta Stock Exchange (JSX) with daily transaction data from march 2006 until august 2006. With...Printed Journal
Krisis multidimensi yang terjadi di Indonesia pada kurun waktu 1997-2001 menimbulkan turbulensi pada lingkungan usaha. Turbulensi memiliki dua efek besar pada perusahaan, salah satunya adalah kerentanan bagi perusahaan yang tidak siap menghadapinya, sedangkan bagi perusahaan yang siap justru merupakan peluang yang harus dimanfaatkan. Turbulensi secara langsung mengakibatkan kontraksi perekonomi…
Pembangunan berkelanjutan di industri minyak dan gas bumi dianggap sebagai salah satu masalah yang mendesak dalam mencapai kinerja bisnis yang berkelanjutan. Studi empiris telah dilakukan untuk menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi perusahaan untuk merespons hal ini secara strategis. Penelitian ini menggunakan metodologi Structural Equation Modelling-Partial Least Square (SEM-PLS) untuk me…